Jasa Pengangkutan Limbah B3 dan Non B3

Image
  Jasa Pengangkutan Limbah B3 dan Non B3 di Indonesia: Ketentuan dan Layanan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) serta limbah non-B3 merupakan dua jenis limbah yang harus diangkut dengan hati-hati dan sesuai dengan regulasi yang berlaku. Pengangkutan limbah ini menjadi bagian penting dalam menjaga lingkungan dan kesehatan masyarakat. Di Indonesia, terdapat ketentuan yang mengatur pengangkutan limbah B3 dan non-B3 agar dilaksanakan dengan aman, terkendali, dan sesuai standar keamanan. Artikel ini akan membahas jasa pengangkutan limbah B3 dan non-B3, serta ketentuan-ketentuan yang berlaku di Indonesia terkait pengangkutan limbah ini. Pengangkutan Limbah B3 dan Non-B3: Pentingnya Pengelolaan yang Tepat Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun (B3) merupakan limbah yang mengandung bahan-bahan berbahaya dan beracun bagi manusia maupun lingkungan. Contoh B3 adalah limbah kimia, pestisida, obat-obatan, baterai, dan limbah medis. Sementara itu, limbah non-B3 adalah limbah yang tidak termasuk dal

Mengenal Kode Limbah



Limbah B3 merupakan sisa usaha dan atau kegiatan yang mengandung B3. Limbah B3 dihasilkan dari kegiatan/usaha baik dari sektor industri, pariwisata, pelayanan kesehatan maupun dari domestik rumah tangga. Pengelolaan Limbah B3 diatur dalam Peraturan Pemerintah Nomor 101 Tahun 2014 tentang Pengelolaan Limbah B3 yang mana dalam peraturan ini juga tercantum daftar lengkap limbah B3 baik dari sumber tidak spesifik, limbah B3 dari sumber spesifik, serta limbah B3 dari B3 kadaluwarsa, B3 yang tumpah, B3 yang tidak memenuhi spesifikasi produk dan bekas kemasan B3.

Berikut contoh daftar kode limbah beserta penjelasannya

Kode LimbahJenis LimbahJenis Kegiatan Industri
A101aTetrakloroetilenPelarut Terhalogenasi
A102aTrikloroetilenPelarut Terhalogenasi
A103aMetilen   KloridaPelarut Terhalogenasi
A104a1,1,1-trikloroetanaPelarut Terhalogenasi
A105a1,1,2-trikloroetanaPelarut Terhalogenasi
A106aKarbon   TetrakloridaPelarut Terhalogenasi
A107a1,1,2,-trikloro-1,2,2,-trifluoroetanaPelarut Terhalogenasi
A108aTriklorofluorometanaPelarut Terhalogenasi
A109aOrto-diklorobenzenaPelarut Terhalogenasi
A110aKlorobenzenaPelarut Terhalogenasi
A111aTrikloroetanaPelarut Terhalogenasi
A112aFluorokarbon   TerklorinasiPelarut Terhalogenasi
A101bKsilenaPelarut yang Tidak Terhalogenasi
A102bAsetonPelarut yang Tidak Terhalogenasi
A103bEtil   AsetatPelarut yang Tidak Terhalogenasi

Untuk lebih lengkapnya anda dapat mengunjungi halaman daftar kode limbah pada PT Sinergi Mitra Lestari Indonesia

Popular posts from this blog

Jasa Pengangkutan Limbah B3 dan Non B3

Teknologi Informasi dan Komunikasi

Perbedaan Limbah B3 dan Non B3